PROSES KOMUNIKASI ORGANISASI DIVISI HUMAS BPBD KABUPATEN BOGOR

Halimatussya'diyah, Halimatussya'diyah (2022) PROSES KOMUNIKASI ORGANISASI DIVISI HUMAS BPBD KABUPATEN BOGOR. Project Report. IPB University.

[img] Text (Cover)
J3A919420-01-Halimatussya'diyah-Cover.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Ringkasan)
J3A919420-02-Halimatussya'diyah-Ringkasan.pdf

Download (761kB)
[img] Text (Daftar Isi)
J3A919420-03-Halimatussya'diyah-Daftar Isi.pdf

Download (795kB)
[img] Text (Pendahuluan)
J3A919420-05-Halimatussya'diyah-Pendahuluan.pdf

Download (829kB)
[img] Text (Tugas Akhir (Full Text))
TugasAkhir.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
Official URL: https://sv.ipb.ac.id

Abstract

Komunikasi merupakan aktivitas dasar manusia dimana kita sebagai makhluk sosial diharuskan untuk berinteraksi. Apapum kegiatan kita, profesi kita, dan kemampuan dan dimanapun kita berada pasti melakukan suatu interaksi antar
sesama manusia. Karena interaksi sangatlah erat kaitannya dengan kemampuan kita dalam berkomunikasi dengan orang-orang di lingkungan sekitar kita, tentunya bukan dengan asal berkomunikasi. Komunikasi tidak hanya bersifat pribadi antau
personal tetapi komunikasi bisa juga kelompok dalam organisasi, ataupun suatu instansi.
Laporan tugas akhir ini didalamnya terdaapat tiga rumusan masalah yang akan memaparkan proses komunikasi dalam organisasi di Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, yaitu bagaimana ruang lingkup
komunikasi dalam organisasi divisi humas di BPBD Kabupaten Bogor, serta membahas mengenai hambatan dan solusi dari proses komunikasi dalam organisasi divisi humas BPBD Kabupaten Bogor. Lokasi pengumpulan materi untuk laporan
akhir ini di laksanakan di kantor BPBD Kabupaten Bogor.
Hasil observasi langsung di divisi humas dengan bagian monitoring yaitu dalam komunikasi organisasi terdapat ruang lingkup yang berbeda-beda yaitu komunikasi berupa komunikasi verbal dan non verbal, komunikasi primer dan komunikasi sekunder, serta terdapat jaringan komunikasi dan tipe organisasi. keterampilan komunikasi dan bervicara, mendengarkan, menulis dan berkomunikasi evaluasi program. Berkomunikasi dalam organisasi tentunya pernah mengalami hambatan seperti hambatan pskilogi, hambatan semantik, hambatan teknis dan hambatan media. Kantor BPBD Kabupaten Bogor menjalankan fungsinya untuk mewujudkan
visi misi dalam gubernur dalam suatu wilayah kabupaten di kabupaten bogor. Salah satu divisi yang juga berperan penting dalam kantor Kantor BPBD Kabupaten Bogor ininyaitu divisi humas yang mana bila dalam internal dan eksternal
organisasi atau divisi tersebut memiliki proses komunikasi organisasi yang berlangsung tidak berjalan dengan lancar maka akan berdampak pada hasil pekerjaan kantor BPBD Kabupaten Bogor. Oleh karena itu komunikasi dlam internal dan eksternal organisasi sangat lah penting terhadap suatu instansi.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: eksternal organisasi, humas, internal organisasi, komunikasi organisasi
Subjects: Student Project Report
Divisions: School of Vocational Studies > Communication
Depositing User: KMN SV IPB
Date Deposited: 15 Aug 2022 01:25
Last Modified: 15 Aug 2022 01:25
URI: https://ereport.ipb.ac.id/id/eprint/10643

Actions (login required)

View Item View Item